FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    17 04-2020

    2213

    [DISINFORMASI] TKA China Masuk Kawasi Maluku Utara Tanpa Pengawasan Satgas Covid-19 Halsel

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar postingan yang berisi foto aksi ratusan karyawan dan warga meminta TKA dipulangkan karena diduga TKA masuk Desa Kawasi menggunakan Kapal Pribadi Tanpa Pengawasan Satgas Covid-19 Halsel. 

    Faktanya foto dalam tangkapan layar tersebut merupakan foto kejadian demo karyawan di PT Harita Grup Desa Kawasi, kecamatan Obi Halsel Selatan. Karyawan yang melakukan demo menuntut diberikan kelonggaran keluar masuk Desa Kawasi, karena sejak pertengahan Maret 2020, Site Kawasi di Pulau Obi telah dilakukan 'lockdown' dan semua karyawan maupun karyawan kontraktor harus menempati camp yang telah disediakan. Jadi tangkapan layar tersebut tidak ada kaitannya dengan TKA asal China yang diduga diselundupkan. 

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter:

    https://www.liputan6.com/cek-fakta/read/4229390/cek-fakta-46-tka-china-diduga-diselundupkan-ke-obi-maluku-utara-ini-faktanya

    https://www.youtube.com/watch?reload=9&v=7fcZb4yZt_Y

    Berita Terkait

    [HOAKS] Tentara Cina Masuk ke Daerah-daerah di Indonesia karena Prabowo-Gibran Kalah Pemilu 2024

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Warga Solo Tolak Kedatangan Prabowo dan Gibran

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] KPU Tolak Pendaftaran Gibran Rakabuming Raka sebagai Cawapres

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Video Megawati Marah Besar karena Presiden Jokowi "Obok-Obok" PDIP

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA