FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    07 05-2019

    2504

    [DISINFORMASI] Daging Babi Halal ‘Halal Pork’ di Singapura

    Kategori Hoaks | mth

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Penjelasan :

    Beredar informasi sebuah gambar produk daging babi segar berlabel halal dari Majelis Agama Islam Singapura (MUIS), bertuliskan ‘Pasar Fresh Pork’ yang dijual di jaringan supermarket Singapura, NTUC FairPrice.

    Berdasarkan penelusuran,Ini merupakan isu lama yang kembali beredar. Melansir dari laman republika.co.id pada Januari 2014, NTUC FairPrice menyebut foto tersebut adalah hoax alias bohong. CEO jaringan ritel supermarket NTUC FairPrice, Seah Kian-peng, menjelaskan bahwa kemasan asli produk babi bermerek ‘Pasar Fresh Pork’ tidak mencantumkan label halal dari Majelis Agama Islam Singapura (MUIS).

    Link Counter :                     

    https://turnbackhoax.id/2019/05/06/salah-daging-babi-halal-halal-pork-di-singapura/

    https://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/hikmah/15/09/29/internasional/asean/14/01/28/n02p1s-produk-babi-berlabel-halal-beredar-di-singapura

    Berita Terkait

    [DISINFORMASI] Google Tampilkan Hasil Elektabilitas Pemilu 2024

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Warga Solo Tolak Kedatangan Prabowo dan Gibran

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Debat Capres di Pilpres 2024 Ditiadakan

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] KPU Tolak Pendaftaran Gibran Rakabuming Raka sebagai Cawapres

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA