FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    28 09-2022

    1357

    [HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Bupati Tasikmalaya

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar sebuah akun WhatsApp mengatasnamakan dan menggunakan foto Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto. Akun tersebut terlihat mengirimkan pesan kepada pengurus masjid di wilayah Cibuluh yang menyebut bahwa Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tasikmalaya hendak memberikan donasi berupa uang. 

    Faktanya, Pemkab Tasikmalaya melalui akun Instagram resminya @pemkabtasik, mengonfirmasi bahwa akun WhatsApp yang mengatasnamakan Bupati Tasikmalaya merupakan akun palsu yang digunakan untuk melakukan modus penipuan. Pihaknya juga mengimbau bagi masyarakat yang merasa dihubungi dengan maksud tersebut dapat melakukan konfirmasi melalui kontak WhatsApp ke nomor 085956047952, Instagram @pemkabtasik, Facebook Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya, dan websitelapor.go.id.

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter:

     

     

    Berita Terkait

    [HOAKS] Spesimen Surat Suara Bakal Calon Gubernur Jawa Timur

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Gas LPG Ukuran 3 Kg yang Berisikan Air

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pengajuan Pinjaman Bank Mandiri melalui WhatsApp di Bio Profil TikTok

    Selengkapnya

    [HOAKS] Akun Facebook dan WhatsApp Mengatasnamakan Brigjen Pol Yehu Wangsajaya

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA