FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    23 09-2020

    1236

    [DISINFORMASI] 15 Juta Pekerja Terancam Batal Terima Subsidi Gaji Rp600 Ribu

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Sebuah akun Facebook diketahui mengunggah foto tangkapan layar artikel disertai klaim bahwa hampir 15 juta pekerja terancam batal menerima subsidi gaji Rp600 ribu. 

    Faktanya, dikutip dari Cekfakta.tempo.co  klaim bahwa hampir 15 juta pekerja terancam batal terima subsidi gaji Rp600 ribu adalah keliru. Artikel dengan judul yang berisi klaim tersebut tidak memuat informasi bahwa hampir 15 juta pekerja terancam batal menerima bantuan subsidi upah Rp600 ribu. Dijelaskan pula bahwa Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Agus Susanto mengatakan jumlah penerima subsidi gaji yang dicoret sejauh ini hanya sebanyak 1,7 juta orang. Pernyataan Agus soal jumlah penerima subsidi gaji yang dicoret yakni sebanyak 1,7 juta orang tersebut juga dimuat di sejumlah situs media kredibel.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter:

    https://cekfakta.tempo.co/fakta/1020/fakta-atau-hoaks-benarkah-hampir-15-juta-pekerja-terancam-batal-terima-subsidi-gaji-rp-600-ribu

    https://turnbackhoax.id/2020/09/22/salah-terancam-batal-hampir-15-juta-pekerja-terancam-batal-terima-subsidi-gaji-rp-600-ribu/

    Berita Terkait

    [HOAKS] Tautan Pendaftaran Bantuan Langsung Tunai El Nino Senilai Rp400.000 Tahun 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] UNHCR Komunitas Pencitraan Buatan Amerika Serikat

    Selengkapnya

    [HOAKS] Tiga Anggota KPU Ditangkap karena Terima Suap dari Gibran Rakabuming Raka

    Selengkapnya

    [HOAKS] Laman Pendaftaran BBM dan BLT Senilai Rp750 Ribu di Facebook

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA