FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    14 08-2020

    989

    [HOAKS] Akun Facebook Mengatasnamakan Penjabat Wali Kota Makassar Rudy Djamaluddin

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Ditemukan sebuah akun Facebook  mengatasnamakan Penjabat Wali Kota Makassar Prof Rudy Djamaluddin. Akun tersebut bahkan turut menggunakan foto profil Prof Rudy Djamaluddin. Akun itu kerap  mengirim pesan melalui direct message kepada beberapa orang dengan meminta verifikasi kode melalui pesan sms.

    Faktanya, akun tersebut adalah palsu. Prof Rudy Djamaluddin melalui media sosial miliknya menjelaskan bahwa akun yang mengirimkan pesan ke beberapa orang tersebut bukan miliknya. Prof Rudy Djamaluddin menghimbau rekan-rekannya dan masyarakat untuk tidak merespon pesan dari akun palsu itu. 

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter :

    https://www.facebook.com/profrudy/posts/132750185170766

    https://makassar.tribunnews.com/2020/08/13/waspada-ada-akun-fb-catut-nama-pj-wali-kota-makassar-rudy-jika-meminta-sesuatu-abaikan-saja

    https://sulsel.inews.id/berita/waspada-akun-facebook-palsu-pj-wali-kota-makassar-diduga-bajak-whatsapp-warga

     

    Berita Terkait

    [HOAKS] Akun Facebook dan WhatsApp Mengatasnamakan Brigjen Pol Yehu Wangsajaya

    Selengkapnya

    [HOAKS] Penawaran Tebus Murah iPhone Mengatasnamakan Puskesmas Kuta Utara

    Selengkapnya

    [HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Wali Kota Samarinda Dr. H. Andi Harun

    Selengkapnya

    [HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Kakanwil Kemenag Sulsel Muh Tonang

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA