FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    09 05-2020

    1723

    [HOAKS] Pedagang Pasar Krisna Positif Corona

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar di media sosial melalui pesan berantai Whatsapp dengan narasi  "Dengan hormat, agar besok semua warga semampir untuk sementara jangan ada yang belanja di Pasar Krisna dulu, semua harus tetap hati2.. khusus lapak sementara waktu tutup selama 3 hari ..semua warga wajib pakai masker.. Zona merah mendekat, ke kita… tolong waspadai…semua ini penting, ngak main2… Segera besok pagi, kasih tau ibu2 ngeh… Pedagang pasar krisna ada yang terkena Corona".

    Faktanya setelah ditelusuri, kabar tentang pedagang Pasar Krisna positif corona adalah tidak benar. Pihak pengelola Pasar Misdar mengklarifikasi bahwa penyemprotan di Pasar Krisna rutin dilakukan oleh petugas kesehatan setiap tiga bulan dan disemprot disinfektan.

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter :

    https://duta.co/heboh-pedagang-pasar-krisna-positif-corona-cak-misdar-tidak-benar-ini-orangnya

    Berita Terkait

    [HOAKS] Peringatan Sebaran SO2 di Pulau Jawa

    Selengkapnya

    [HOAKS] Surat Teguran Hak Cipta dan Lisensi oleh Wahana Music Indonesia

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Gas LPG Ukuran 3 Kg yang Berisikan Air

    Selengkapnya

    [HOAKS] Iklan Ajakan Mendaftar Paylater BCA dan Upgrade Kartu Kredit BCA

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA