FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    01 04-2019

    22782

    [DISINFORMASI] Sayur Bayam Akan Beracun Jika Dipanaskan Dua Kali

    Kategori Hoaks | mth

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Penjelasan :

    Beredar kabar kesehatan di sosial media tentang sayur bayam yang dimasak dua kali akan beracun, anggapan ini timbul karena bayam adalah sayuran yang kaya akan nitrat, dan katanya pemanasan yang terlalu sering akan mengubah senyawa nitrat menjadi zat penyebab kanker.

    Adapun faktanya tidak seperti itu, Memanaskan bayam berkali-kali sebenarnya tidak berbahaya asal dilakukan dengan benar, tidak terlalu lama, dan tidak pada suhu yang sangat tinggi. cukup dipanaskan dalam waktu singkat tidak banyak kandungan nutrisi dari bayam yang hilang saat dipanaskan. Saat memanaskan bayam kembali sebenarnya kandungan nitrat dalam bayam ikut menghilang atau menguap karena panas. Sehingga, kandungan nitrat pada bayam akan menjadi lebih sedikit dan tidak berbahaya bagi tubuh saat diubah menjadi nitrit.

    Link Counter :

    https://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/20141211120154-262-17466/sayur-bayam-beracun-bila-dipanaskan-2-kali-itu-cuma-mitos

    http://jogja.tribunnews.com/2018/03/03/benarkah-sayur-bayam-bakal-jadi-beracun-jika-dipanaskan-dua-kali-simak-penjelasannya-ini?page=3

    https://hellosehat.com/hidup-sehat/nutrisi/memanaskan-bayam-kembali-apa-boleh/

    Berita Terkait

    [HOAKS] Gebyar Undian Pengguna Aplikasi M-Banking Brimo

    Selengkapnya

    [HOAKS] Beras Beracun dari Cina

    Selengkapnya

    [HOAKS] Gambar Antrean Beras Tahun 1965 dan Tahun 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] Surat Pelatihan Bendahara Mengatasnamakan Pusat Pengembangan Kepegawaian ASN BKN

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA