FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    27 07-2022

    1505
    Atur Keseimbangan Tata Kelola Pemprosesan Data Pribadi, DPR-Kominfo Siapkan RUU PDP
    Kategori Berita Kominfo
    Kehidupan masyarakat di ruang digital perlu diimbangi dengan kesadaran dan tata kelola pemrosesan data pribadi yang tepat.
    Baca Lebih Lanjut

    07 06-2022

    950
    Siaran Pers No. 236/HM/KOMINFO/06/2022 tentang Menkominfo: Indonesia Tunjukkan Komitmen Tata Kelola Data di DEWG G20
    Kategori Siaran Pers
    Dalam DEWG komitmen tata kelola data tidak saja hanya di dalam negeri, namun juga melibatkan tanggung jawab lintas batas negara.
    Baca Lebih Lanjut

    28 04-2022

    702
    Mengakomodasi Semua Aturan Pelindungan Data
    Kategori Artikel
    Sampai saat ini RUU Pelindungan Data Pribadi sudah disusun secara komprehensif. Tidak saja mengadopsi aturan peraturan perundangan nasional yang ada, melainkan juga mengakomodasi setiap aturan berstandar internasional.
    Baca Lebih Lanjut

    02 02-2022

    2472
    Siaran Pers No. 33/HM/KOMINFO/01/2022 tentang Kembangkan Identitas Digital, Kominfo Terapkan Tiga Langkah
    Kategori Siaran Pers
    Dirjen Aptika Kementerian Kominfo Semuel A. Pangerapan menyatakan tengah menyiapkan tiga langkah dalam mendukung pengembangan identitas digital Indonesia ke depan.
    Baca Lebih Lanjut

    18 01-2022

    1453
    Bahas Kelanjutan Implementasi ASO, Menteri Johnny Hadiri Raker Komisi I DPR RI
    Kategori Berita Kominfo
    “Agenda rapat hari ini membahas implementasi Analog Switch Off dari pelaksanaan Undang-Undang Cipta kerja sektor Postelsiar dan Peraturan Pemerintah Nomor 46 tahun 2021,” ujar Menteri Johnny kepada pekerja media saat memasuki Gedung Nusantara II DPR RI, Jakarta Selatan, Selasa (18/01/2022).
    Baca Lebih Lanjut

    28 09-2021

    8563
    Memastikan Data Pribadi Aman
    Kategori Artikel
    Hingga September 2021, Kementerian Kominfo dan Komisi I DPR RI telah menyelesaikan 145 dari total 371 Daftar Inventarisir Masalah (DIM) dalam Rancangan Undang-Undang Pelindungan Data Pribadi (PDP).
    Baca Lebih Lanjut

    28 08-2021

    1341
    Siaran Pers No. 304/HM/KOMINFO/08/2021 tentang Ciptakan Transaksi Aman, Menteri Johnny Ajak Terapkan Langkah Tegas dan Pelindungan
    Kategori Siaran Pers
    Pemerintah berupaya untuk menciptakan ruang digital guna mendukung transaksi perdagangan melalui sistem elektronik berlangsung dengan aman. Selain mengambil langkah tegas atas pelanggaran regulasi, Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate menyatakan pihaknya juga menyiapkan pelindungan data dan layanan publik yang andal.
    Baca Lebih Lanjut

    28 08-2021

    535
    Ciptakan Transaksi Aman, Menteri Johnny Ajak Terapkan Langkah Tegas dan Pelindungan
    Kategori Berita Kominfo
    Pemerintah berupaya untuk menciptakan ruang digital guna mendukung transaksi perdagangan melalui sistem elektronik berlangsung dengan aman. Selain mengambil langkah tegas atas pelanggaran regulasi, Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate menyatakan pihaknya juga menyiapkan pelindungan data dan layanan publik yang andal.
    Baca Lebih Lanjut

    24 08-2021

    1254
    Tingkatkan Pemahaman Pelindungan Data, Kominfo Gandeng UN-APCICT
    Kategori Berita Kominfo
    Kementerian Komunikasi dan Informatika menggandeng United Nation - Asian and Pacific Training Centre for ICT for Development of the United Nations Economic and Social Commission for Asia and the Pacific (UN-APCICT, ESCAP) untuk meningkatkan pemahaman tentang arti penting privasi dan pelindungan data bagi pembuat kebijakan, regulator, dan aparatur sipil negara.
    Baca Lebih Lanjut

    12 08-2021

    3758
    Siaran Pers No. 278/HM/KOMINFO/08/2021 tentang Hadapi Ancaman Serangan Siber, Kominfo Siapkan Tiga Pendekatan
    Kategori Siaran Pers
    Kementerian Komunikasi dan Informatika menyiapkan tiga pendekatan dalam menghadapi serangan siber dan menangani konten negatif yang dapat menghambat perkembangan ekonomi digital. Direktur Jenderal Aplikasi Informatika Kementerian Kominfo, Semuel Abrijani Pangerapan memaparkan ketiga strategi ini meliputi pendekatan di sisi hulu, tengah, dan hilir.
    Baca Lebih Lanjut

    SOROTAN MEDIA