FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    03 05-2024

    231

    [HOAKS] Penularan HIV dan AIDS di Kolam Renang

    Kategori Hoaks | Viska

    Penjelasan :

    Telah beredar unggahan video di media sosial Facebook berisi klaim bahwa penularan Human Immunodeficiency Virus (HIV) penyebab Acquired Immunodeficiency Syndrome (AIDS) dapat terjadi di kolam renang. Unggahan tersebut disertai gambar tangkapan layar peta digital kolam renang dan deskripsi pemberitahuan bahwa kolam renang ditutup karena ada orang yang terinfeksi dan positif HIV.

    Dikutip dari kompas.com narasi penularan HIV melalui kolam renang adalah hoaks. Kepala petugas medis untuk AIDS Healthcare Foundation Carl Millner mengatakan bahwa tidak pernah ada laporan adanya penularan HIV/AIDS di kolam renang. Adapun gambar pada bagian dalam tangkapan layar merupakan wilayah yang berbatasan dengan Danau Arlington dan tidak terkait dengan HIV.

    KATEGORI: HOAKS

    Link counter:

     

    Berita Terkait

    [HOAKS] Banjir Sungai Mahakam Berdampak Ke IKN

    Selengkapnya

    [HOAKS] Presiden Jokowi akan Segera Diadili PBB karena Ijazah Palsu

    Selengkapnya

    [HOAKS] Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka Batal Dilantik oleh MPR

    Selengkapnya

    [HOAKS] Harimau Mati Tertabrak Kendaraan di Tol Pekanbaru-Dumai

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA