FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    03 02-2020

    2666

    [HOAKS] Virus Corona sudah Masuk di Pekanbaru

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Telah beredar pesan di Whatsapp yang menyebutkan bahwa Virus Corona sudah masuk di daerah Pekanbaru. Informasi tersebut menyebutkan bahwa ada pasien yang positif terjangkit Virus Corona di Rumah Sakit Eka Hospital Kota Pekanbaru.

    Faktanya, informasi tersebut adalah tidak benar. Hal tersebut dibantah oleh Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Mimi Nazir. Beliau menyatakan pesan viral di media sosial yang menyebutkan di Kota Pekanbaru ditemukan korban virus corona adalah kabar bohong atau hoaks. 

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter :

    https://sumbar.antaranews.com/nasional/berita/1275673/dinkes-hoaks-pesan-viral-di-pekanbaru-ditemukan-positif-corona?utm_source=antaranews&utm_medium=nasional&utm_campaign=antaranews

    https://www.beritasatu.com/kesehatan/598326/pesan-viral-di-pekanbaru-ditemukan-pasien-positif-korona-adalah-hoaks

     

    Berita Terkait

    [HOAKS] Banjir Sungai Mahakam Berdampak Ke IKN

    Selengkapnya

    [HOAKS] Harimau Mati Tertabrak Kendaraan di Tol Pekanbaru-Dumai

    Selengkapnya

    [HOAKS] Mobil Presiden Jokowi Dihadang, Massa Minta Jokowi Mundur

    Selengkapnya

    [HOAKS] Undian Berhadiah 30 Motor dalam Rangka Ulang Tahun Yamaha

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA