FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    18 05-2015

    5194

    Menkominfo : Penggabungan TVRI dan RRI tengah di Bahas.

    Kategori Berita Kominfo | daon001

    Menkominfo : Penggabungan TVRI dan RRI tengah di Bahas.Jakarta, Kominfo - Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan  Penggabungan Lembaga Penyiaran Publik  TVRI dan RRI tengah dibahas oleh Pemerintah dan DPR.

    "Secara politis, penggabungan TVRI dan RI akan dibahas oleh pemerintah dan DPR, untuk menjadikan lembaga untuk kepentingan publik."Kata Rudiantara usai melakukan upacara Ziarah ke TMP Kalibata dalam rangka Harkitnas ke107, di Jakarta, Senin (18/5).

    Terkait penggabungan dua lembaga penyiaran publik milik pemerintah ini apakah di bawah Kemkominfo, Menurut  Menteri Rudiantara, pihaknya akan membahasnya bersama-sama pemerintah dan DPR, diharapkan di semester tahun ini.

    "Kalau posisi yang tepat dibawah  kementerian mana itu kita bahas. Dan penempatan posisi yang tepat ini bagian dari ahli tata negara atau ekspert untuk dua lembaga ini di kementerian yang tepat."Katanya

    Rudiantara mengatakan idealnya TVRI dan RRI ini sebenarnya tergantung dengan kebutuhan. Dan ini bisa juga  terpisah, bisa juga digabung. Namun Pemerintah dan DPR melihat penggabungan dua lembaga penyiaran publik ini akan lebih bagus dan lebih dan  efektif dan efisien.

    Berita Terkait

    [Berita Foto] Menkominfo Audiensi dengan Diaspora Indonesia di Barcelona

    Menteri Budi Arie mendorong Diaspora Indonesia di Spanyol memberikan sumbangsih bagi Indonesia. Selengkapnya

    Awas Hoaks! Nomor Urut Pasangan Capres dan Cawapres Berganti

    Hasil penelusuran Tim AIS Kementerian Komunikasi dan Informatika menemukan fakta, klaim dalam unggahan video tersebut tidak benar. Selengkapnya

    Menteri Keuangan RI Resmi Mundur? Itu Hoaks!

    Video tersebut merupakan video lama saat Menteri Sri Mulyani menyampaikan salam perpisahan pada tahun 2010, ketika beliau mundur sebagai Men Selengkapnya

    Menkominfo Pimpin Rapat Persiapan Peringatan Natal Nasional

    Menkominfo meminta segenap jajaran panitia untuk memastikan semua persiapan dapat dipenuhi mengingat waktu pelaksanaan yang semakin dekat pa Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA