FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    28 03-2024

    281

    [HOAKS] Gelombang Tinggi Kembali Mengamuk di Wilayah Indonesia pada 25 Maret 2024

    Kategori Hoaks | adhi004

    Penjelasan :

    Beredar sebuah unggahan video di platform YouTube yang mengeklaim gelombang tinggi mengerikan telah menerjang kembali wilayah Indonesia pada Senin, 25 Maret 2024.

    Faktanya, klaim tersebut adalah tidak benar. Dilansir dari turnbackhoax.id, narator dari video tersebut hanya membacakan ulang artikel dari radarbromo.jawapos.com berjudul "Gelombang Laut Masih Tinggi di Peralihan Musim, Ombak Bisa Setinggi Ini" yang dirilis pada 22 Maret 2024. Artikel tersebut memberitakan mengenai imbauan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) terhadap cuaca ekstrem, terutama di wilayah perairan karena gelombang masih tinggi. Jika cuaca memburuk, nelayan yang melaut juga diminta untuk segera menepi dan menuju ke daratan.

    Kategori: Hoaks

    Link Counter:

    Berita Terkait

    [HOAKS] Gempa di Kabupaten Majene, Sulawesi Barat pada 10 April 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] Peringatan Sebaran SO2 di Pulau Jawa

    Selengkapnya

    [HOAKS] Tentara Cina Masuk ke Daerah-daerah di Indonesia karena Prabowo-Gibran Kalah Pemilu 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] Surat Teguran Hak Cipta dan Lisensi oleh Wahana Music Indonesia

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA