FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    07 02-2023

    1502

    [DISINFORMASI] Video Penculikan Anak di Wilayah Madura

    Kategori Hoaks | Viska

    Penjelasan :

    Beredar sebuah unggahan video di media sosial Twitter dengan narasi yang berisi informasi tentang adanya penculikan anak menggunakan mobil Toyota Avanza di wilayah Kabupaten Bangkalan, Pulau Madura. Pada unggahan video tersebut terlihat seorang anak yang terluka pada bagian lehernya.

    Faktanya, dilansir dari turnbackhoax.id, informasi  tentang adanya penculikan anak di wilayah Kabupaten Bangkalan, Pulau Madura tersebut adalah tidak benar. Video pada unggahan tersebut merupakan video yang direkam di India pada tahun 2016 dan luka pada leher anak tersebut diakibatkan oleh jeratan tali layangan.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link counter:

    Berita Terkait

    [HOAKS] Video Bukti Pembayaran Jalan Tol di Indonesia Masuk ke Pendapatan Negara Cina

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Dampak Gempa Bumi di Pulau Bawean

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Tentara Cina Mendarat di Kota Manado

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Antrian Panjang Sejauh 13 Km di Pelabuhan Gilimanuk pada 4 April 2024

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA