FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    26 11-2022

    10979

    [HOAKS] Penawaran Pinjaman Online Mengatasnamakan Ponpes Al-Falah Sumber Malang, Kabupaten Situbondo

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Telah beredar sebuah pesan berantai WhatsApp yang berisi tawaran pinjaman online yang mengatasnamakan Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Falah Sumber Malang, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur.

    Faktanya, klaim yang mengatakan bahwa Ponpes Al-Falah Sumber Malang, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur menawarkan pinjaman online adalah tidak benar. Dilansir dari akun Instagram @situbondoinfo, Polres Situbondo menjelaskan kabar tersebut hoaks. Polres Situbondo meminta warga berhati-hati dengan penawaran pinjaman online.

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter:

     

     

    Berita Terkait

    [HOAKS] Penawaran Tebus Murah iPhone Mengatasnamakan Puskesmas Kuta Utara

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pengajuan Pinjaman Online BNI Melalui TikTok

    Selengkapnya

    [HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Kakanwil Kemenag Sulsel Muh Tonang

    Selengkapnya

    [HOAKS] Akun Facebook Mengatasnamakan Pj Gubernur NTB, Drs. H. Lalu Gita Ariadi, M.Si

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA