FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    20 02-2021

    939

    Tautan Registrasi Program Kartu Prakerja, Awas Hoaks!

    Kategori Berita Kominfo | srii003

    Jakarta, Kominfo – Telah beredar tautan yang diklaim sebagai situs registrasi program kartu prakerja dengan alamat kartu-prakerja.com.

    Dalam tautan situs tersebut terdapat sebuah informasi yang menyebutkan bahwa kartu prakerja memberikan bantuan biaya sebesar 600 ribu rupiah yang diberikan setiap bulan untuk pencari kerja, pekerja ter-PHK, maupun pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi.

    Hasil penelusuran Tim AIS Kementerian Komunikasi dan Informatika menemukan dari Turnbackhoax.id, tautan situs kartu-prakerja.com bukanlah tautan resmi registrasi kartu prakerja. Adapun tautan resmi untuk registrasi kartu prakerja dari Pemerintah dapat diakses melalui https://www.prakerja.go.id

    Berikut laporan isu hoaks, misinformasi dan disinformasi yang telah diidentifikasi Tim AIS Kementerian Kominfo, Sabtu (20/02/2021):

    [HOAKS] Tautan Registrasi Program Kartu Prakerja 

    [HOAKS] Lelang Mengatasnamakan KPKNL Samarinda

    [HOAKS] Uang Timor Leste Bergambar Pakaian Adat Rote Ndao NTT

    Berita Terkait

    Peringatan Thailand Soal Vaksin Covid-19 Picu Kanker dan Tumor Otak? Itu Hoaks!

    Faktanya, klaim yang beredar itu tidak benar. Selengkapnya

    Komputer Penyebar Konten Misinformasi Dinonaktifkan? Awas Hoaks!

    Tidak ditemukan pemberitaan dengan sumber kredibel mengenai penonaktifan komputer yang kerap menyebar konten antimainstream untuk mencegah s Selengkapnya

    File Undangan Pemilu DPT Lewat WA, Awas Hoaks!

    File undangan pemilu DPT tersebut merupakan penipuan. Selengkapnya

    Kontak Ponsel PLN Kota Depok? Awas Hoaks!

    PLN Unit Induk Distribusi Jawa Barat melalui akun Twitter resminya @pln_jabar, mengklarifikasi bahwa nomor pada Google Maps Kantor PLN Kota Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA