FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    15 01-2021

    1547

    [DISINFORMASI] Vaksin yang Dipakai Jokowi Tidak Asli karena Harus Menggunakan Alat Suntik

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Sebuah pesan di media sosial Facebook  yang menyebut vaksin yang digunakan Presiden Jokowi bukan Sinovac asli karena vaksin harus dimasukkan ke dalam alat suntik. 

    Unggahan  yang menyebut vaksin yang dipergunakan Presiden Jokowi bukanlah Sinovac asli karena Sinovac yang asli jarum dan vaksin seharusnya jadi satu, adalah tidak benar. Faktanya menurut PT Bio Farma Bambang Herianto bahwa informasi tersebut salah. Lebih lanjut Bambang menjelaskan bahwa vaksin yang dikemas menggunakan prefilled syringe (vaksin dan alat suntik dikemas dalam satu wadah dosis tunggal) adalah vaksin yang digunakan dalam uji klinis.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter:

    https://www.kompas.com/tren/read/2021/01/14/122100065/hoaks-vaksin-yang-dipakai-jokowi-disebut-tidak-asli-karena-harus?page=2

    Berita Terkait

    [HOAKS] Menteri Agama Larang Tarawih dan Tadarus Menggunakan Pengeras Suara

    Selengkapnya

    [HOAKS] Presiden Jokowi Perintahkan Menangkap Pendemo Pemilu 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] Transfer Uang Hadiah dan Insentif Mengatasnamakan H Sudirman

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pemilu 2024 Tidak Menggunakan Undangan Fisik

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA