FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    10 10-2020

    2392

    [DISINFORMASI] Tidak Ada Stasiun TV Meliput Demo Tolak Omnibus Law Cipta Kerja

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar di media sosial Facebook, sebuah video TikTok berisi cuplikan beberapa peristiwa unjuk rasa menolak UU Omnibus Law Cipta Kerja. Dalam video tersebut juga terdapat narasi berisi "Heran ya, pada demo seramai ini tapi semua stasiun TV ga ada yang meliput....kenapa".

    Setelah dilakukan penelusuran, klaim tentang tidak adanya stasiun televisi yang meliput dan menyiarkan demonstrasi menolak UU Omnibus Law Cipta Kerja ternyata tidak benar. Faktanya, sejumlah stasiun televisi meliput dan menyiarkan suasana demonstrasi mahasiswa dan buruh menolak UU Omnibus Law Cipta Kerja.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter:

    https://www.liputan6.com/cek-fakta/read/4378420/cek-fakta-benarkah-tidak-ada-stasiun-tv-meliput-demo-tolak-omnibus-law-cipta-kerja

    Berita Terkait

    [DISINFORMASI] Warga Solo Tolak Kedatangan Prabowo dan Gibran

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Presiden Joko Widodo Pecat Ketua MK Anwar Usman

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Presiden Joko Widodo Melantik AHY Sebagai Menko Polhukam

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] KPU Tolak Pendaftaran Gibran Rakabuming Raka sebagai Cawapres

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA