FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    09 09-2020

    1498

    [DISINFORMASI] Kontes Jin Terkait dengan Kebakaran Gedung di Kejaksaan Agung

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Telah beredar di media sosial Facebook sebuah unggahan video yang di klaim sebagai  “Kontes jin. Mengenai gedung jaksa agung yang kebakaran”.

    Faktanya, klaim yang mengatakan bahwa kontes jin terkait dengan kebakaran gedung di Kejaksaan Agung tidak benar. Video yang diunggah tersebut telah mengalami pengeditan dari video asli yang merupakan sebuah iklan rokok Djarum 76 yang muncul sejak tahun 2012. sedangkan peristiwa   bangunan yang terbakar terjadi pada tanggal 22 Agustus 2020. Kesimpulannya tidak ada kaitannya antara iklan tersebut dengan terjadinya kebakaran gedung di Kejaksaan Agung.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter:

    https://www.liputan6.com/cek-fakta/read/4350872/cek-fakta-tidak-benar-video-kontes-jin-ini-terkait-dengan-kebakaran-gedung-kejagung

    Berita Terkait

    [HOAKS] Undian Berhadiah Mengatasnamakan Bank Mandiri

    Selengkapnya

    [HOAKS] Cara Menghemat Gas Elpiji dengan Merendam di Dalam Air

    Selengkapnya

    [HOAKS] PT Astra Honda Motor Berbagi Satu Unit Motor dengan Memenangkan Game Tangkap Gambar

    Selengkapnya

    [HOAKS] Kemenkes Membahayakan Anak-anak Indonesia dengan Pemberian Vaksin Polio

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA