FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    30 07-2020

    1264

    [DISINFORMASI] Video Parade Pengamanan Ibadah Haji 2020

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Telah beredar sebuah video di media sosial yang diklaim sebagai parade pasukan keamanan Arab Saudi untuk pengamanan Haji tahun 2020. Dalam video tersebut merekam parade pasukan Tentara dan juga sejumlah alat utama sistem senjata (Alutsista) dan juga kendaraan taktis.

    Dilansir dari laman situs Liputan6.com, video yang diklaim parade pasukan keamanan Arab Saudi untuk pengamanan Haji tahun 2020 ternyata tidak benar. Video tersebut adalah video parade Militer Arab Saudi untuk pengamanan Haji tahun 2017. Video serupa diunggah Channel YouTube Ruslan Trad pada 11 September 2017 silam.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter:

    https://www.liputan6.com/cek-fakta/read/4318429/cek-fakta-tidak-benar-ini-video-parade-pengamanan-ibadah-haji-2020

    https://www.youtube.com/watch?v=7Mk1oCyYpDM&t=246s

    Berita Terkait

    [HOAKS] Video Bukti Pembayaran Jalan Tol di Indonesia Masuk ke Pendapatan Negara Cina

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Tentara Cina Mendarat di Kota Manado

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Antrian Panjang Sejauh 13 Km di Pelabuhan Gilimanuk pada 4 April 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] Undian Berhadiah Mengatasnamakan Bank Papua

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA