FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    28 07-2020

    2696

    [DISINFORMASI] Rumah Sakit di Kelapa Gading Penuh Pasien Corona

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar pesan berantai di WhatsApp Grup (WAG) yang berisi informasi kondisi penyebaran virus Corona di Kelapa Gading, Jakarta Utara. Salah satu isinya menyatakan bahwa Puskesmas Kelapa Gading setiap harinya merujuk 10 pasien corona ke RSD Wisma Atlet. Berdasarkan hal itu pembuat pesan meminta agar masyarakat mewaspadai penyebaran Virus Corona. 

    Menanggapi hal tersebut, Wali Kota Jakarta Utara Sigit Wijatmoko mengatakan pesan itu hoaks. Menurutnya data yang disampaikan tidak benar. "Saya rasa yang diedarkan dalam WAG (WhatsApp group) di atas adalah sebagai pesan pengingat sifatnya karena pandemi belum berakhir, Namun data yang disampaikan tidak benar,” kata Sigit saat dikonfirmasi oleh kumparan.com, Senin (27/7).

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter:

    https://kumparan.com/kumparannews/fakta-sebenarnya-soal-pesan-berisi-rs-di-kelapa-gading-penuh-pasien-corona-1tt0XwVWsre

    https://today.line.me/id/article/Fakta+Sebenarnya+soal+Pesan+Berisi+RS+di+Kelapa+Gading+Penuh+Pasien+Corona-LpGRBz

    Berita Terkait

    [HOAKS] Rumah di Kampung Ponton, Kota Palangkaraya Dibakar

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pria Memakai Hazmat Saat Menginstal di Menara 5G Bukti Radiasi Berbahaya

    Selengkapnya

    [HOAKS] Ramuan Bawang Putih agar Pasien Tidak Perlu Pasang Ring Jantung

    Selengkapnya

    [HOAKS] Tiga Desa di Kabupaten Jombang Ludes akibat Angin Tornado

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA