FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    07 07-2020

    8790

    [DISINFORMASI] Video Raja Thailand Berdoa dengan Cara Islam agar Pandemi Covid-19 Segera Berakhir

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar di media sosial sebuah video yang diklaim memperlihatkan Raja Thailand, Maha Vajiralongkorn sedang berdoa dengan cara Islam pada sebuah acara.  Raja Thailand dan istrinya disebut berdoa agar pandemi Covid-19 segera berakhir.

    Faktanya, dikutip dari laman medcom.id klaim bahwa Raja Thailand, Maha Vajiralongkorn berdoa dengan cara Islam agar pandemi Covid-19 segera berakhir adalah salah. Video yang beredar tersebut merupakan video lama saat Vajiralongkorn menghadiri acara peringatan Maulid Nabi pada April 2019 lalu. Kehadiran Raja Vajiralongkorn dan ikut menengadahkan tangan seperti terlihat dalam video merupakan tanda penghormatan bagi komunitas Muslim di Negeri Gajah Putih tersebut, bukan berdoa agar pandemi Covid-19 segera berakhir.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter:

    https://www.medcom.id/telusur/cek-fakta/ZkeBOzOK-cek-fakta-beredar-video-raja-thailand-berdoa-dengan-cara-islam-agar-pande

    https://jateng.tribunnews.com/2020/06/11/viral-raja-thailand-ikut-merayakan-maulid-nabi-dengan-sholawatan

    Berita Terkait

    [HOAKS] Video Tentara Merah Cina Berdatangan Setiap Jam ke Indonesia Mulai 1 April 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Chat GPT Versi 1.0 Mampu Prediksi Pandemi Covid-19 Sejak Tahun 2006

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Kerusuhan di Pertambangan Kabupaten Morowali, Provinsi Sulawesi Tengah

    Selengkapnya

    [HOAKS] Thailand Peringatkan Vaksinasi Covid-19 Sebabkan Kanker dan Tumor Otak

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA