FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    29 03-2020

    1376

    [DISINFORMASI] Kampung Krapyak Lockdown, Warga Krapyak yang Baru Pulang dari Luar Negeri Dijemput Ambulans

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Telah beredar pesan berantai di media sosial WhatsApp yang berisi informasi bahwa Krapyak sudah lockdown karena ada yang baru pulang dari luar negeri, sampai rumah langsung dijemput ambulans. Jangan lewat terminal lama ke utara sampai Tegrat.

    Dilansir dari solopos.com, Pengurus RT setempat menegaskan informasi tersebut tidak benar atau hoaks. Sebab, tidak ada pelaku perjalanan dari luar negeri yang dijemput ambulans. Warga Kampung Krapyak juga tidak melakukan lockdown melainkan, hanya memblokade jalan untuk mengantisipasi penyebaran virus Corona. 

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter :

    https://www.solopos.com/beredar-hoaks-kampung-krapyak-sragen-lockdown-gegara-pp-dijemput-ambulans-cek-faktanya-1054124

    Berita Terkait

    [DISINFORMASI] Warga Solo Tolak Kedatangan Prabowo dan Gibran

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Video “Pidato Presiden Jokowi Diduga Menggunakan Bahasa Mandarin”

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] "Gibran Rakabuming Raka" Tidak Sengaja Putar Video Porno saat Presentasi

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Video Penampakan Roket yang akan Dikirimkan Presiden Jokowi ke Palestina

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA