FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    11 02-2020

    2125

    [HOAKS] Serangan Virus Corona Telah Masuk ke Indonesia Melalui 19 Bandara di Indonesia

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar postingan yang berisi "Serangan virus Corona yang mematikan telah masuk ke Indonesia melalui para emigran China melalui 19 Bandara di wilayah Indonesia, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) merilis baru 1 bandara yang ketahuan terpapar virus Corona." 

    Faktanya video yang menjadi rujukan postingan tersebut tidak ada kaitannya.  Video itu berasal dari Berita Satu yang hanya menyampaikan data dari Kementerian Kesehatan bahwa sebanyak 19 wilayah berisiko tinggi tertular virus Corona. Hal itu lantaran wilayah tersebut memiliki akses langsung dari dan ke Tiongkok. Terkait klaim bahwa virus Corona telah masuk ke Indonesia melalui 19 bandara di Indonesia adalah salah karena per Senin 10 Februari 2020 belum ada satupun kasus pasien positif terinfeksi Corona atau meninggal karena virus Corona di Indonesia.

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter :

    https://www.medcom.id/telusur/cek-fakta/4KZRmoqK-serangan-virus-korona-telah-masuk-ke-indonesia-melalui-19-bandara

    https://turnbackhoax.id/2020/02/10/salah-terbongkar-19-bandara-di-indonesia-sebagai-jalan-masuk-emigran-china/

    Berita Terkait

    [HOAKS] Bank Indonesia Resmi Keluarkan Uang Rp1.0

    Selengkapnya

    [HOAKS] Indonesia adalah Negara dengan Utang Terkecil di Dunia

    Selengkapnya

    [HOAKS] Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin Mempromosikan Obat Hipertensi

    Selengkapnya

    [HOAKS] Bank Indonesia Gulirkan Bantuan Senilai Rp125 Juta untuk UMKM

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA