FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    13 12-2019

    12441

    [HOAKS] Makan Nanas Bisa Bikin Keguguran

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan:

    Beredar kabar di media sosial bahwa nanas berbahaya bagi ibu hamil. Nanas yang asam dan mengandung zat tertentu di dalamnya dipercaya dapat membahayakan kondisi janin dalam kandungan hingga menyebabkan keguguran.

    Faktanya, dikutip dari liputan6.com, dr. Dwiana Ocvianty,Sp.OG(K) menyatakan bahwa nanas dapat menyebabkan keguguran tidaklah mempunyai dasar ilmiah alias hoaks. Namun, setiap ibu hamil yang ingin mengonsumsi nanas harus memperhatikan kebersihan buah nanas dan tidak berlebihan saat mengonsumsinya. Hal senada juga diungkapkan oleh dr. Better Versi Paniro, Sp.OG, seorang dokter spesialis Obstetri dan Ginekologi. Dokter Better menyebut makan nanas dapat menyebabkan keguguran adalah mitos.

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter:

    https://www.liputan6.com/health/read/4111959/cek-fakta-kesehatan-makan-nanas-bisa-bikin-keguguran

    Berita Terkait

    [HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Sekretaris Daerah Kabupaten Karawang

    Selengkapnya

    [HOAKS] Gebyar Undian Ramadhan oleh Bank Mandiri

    Selengkapnya

    [HOAKS] Bumi akan Gelap selama Tiga Hari Mulai dari 8 April 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pendaftaran Pesta Poin Berhadiah dari Bank Kalimantan Selatan

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA