FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    02 12-2019

    1616

    [DISINFORMASI] @Tokopediacare Mulai Pakai Bahasa Arab

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan:

    Sebuah akun Twitter membagikan foto tangkapan layar sebuah Tweet dari@TokopediaCare, dimana dalam tweet tersebut@TokopediaCare menggunakan kata "ana". Penggunaan kata "ana" tersebut dipertanyakan apakah@TokpediaCare sudah mulai menggunakan bahasa Arab.

    Hal itu langsung dibantah oleh@TokopediaCare.  Melalui ciutanya, akun@TokopediaCare menulis “Duh mimin sedih, temen mimin, Ana, disangka yang engga-engga sama banyak orang nih. Mohon maaf teman-teman, mimin bisa jelasin nama Ana lengkapnya Silviana, tim@tokopediacare juga yaa". TokopediaCare menjawab bahwa kata "ana" dalam Tweetnya tersebut merupakan nama panggilan dari Silviana, bukan "ana" dalam bahasa Arab.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter:

    https://twitter.com/TokopediaCare/status/1200692548932517888

    Berita Terkait

    [HOAKS] Rekaman Forkopimda Batubara Dukung Capres 02 Pakai Dana Desa

    Selengkapnya

    [HOAKS] Hakim Binsar Gultom Dijemput Paksa Aparat

    Selengkapnya

    [HOAKS] Menhan Prabowo Subianto Berpidato dalam Bahasa Arab

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Google Tampilkan Hasil Elektabilitas Pemilu 2024

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA