FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    28 06-2019

    2804

    [DISINFORMASI] Warga Indonesia Terkena Virus Cacar Monyet

    Kategori Hoaks | mth

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Penjelasan :

    Diunggah sebuah foto yang diklaim sebagai warga Indonesia yang terneka virus Monkeypox atau yang biasa disebut cacar monyet, dijelaskan pula bahwa virus tersebut dibawa oleh WNA yang masuk pada wilayah Indonesia

    Faktanya menurut Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes, Anung Sugihantono dalam keterangan pers pada 14 Mei 2019 menjelaskan bahwa, meminta masyarakat untuk tidak panik karena penyakit monkeypox atau cacar monyet yang baru ditemukan di Singapura. Kemenkes memastikan belum ada kasus cacar monyet yang ditemukan di Indonesia. Akan tetapi menurut Anung, masyarakat Indonesia harus tetap waspada dan menjaga kebersihan guna mencegah penyebaran virus cacar monyet.

     

    Link Counter :

    https://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/20190515112045-255-395029/kemenkes-pasti kan-cacar-monyet-belum-ditemukan-di-indonesia https://sains.kompas.com/read/2019/05/15/202758223/kasus-cacar-monyet-di-singapura- pakar-ugm-imbau-warga-indonesia-tak-khawatir?page=all




    Berita Terkait

    [HOAKS] Bank Indonesia Resmi Keluarkan Uang Rp1.0

    Selengkapnya

    [HOAKS] Majelis Ulama Indonesia (MUI) Serukan Boikot Produk Air Minum Merek Aqua

    Selengkapnya

    [HOAKS] Bank Indonesia Berikan Bansos Produktif untuk UMKM

    Selengkapnya

    [HOAKS] Bank Indonesia Tidak Melayani Penukaran Uang Baru untuk Idulfitri 2024

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA