FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    16 06-2019

    1369

    [HOAKS] Uang Kas Negara Kosong

    Kategori Hoaks | mth

    KATEGORI: HOAKS

    Penjelasan :

    Beredar sebuah berita yang menyatakan bahwa kas negara kosong dikarenakan untuk membayar tunjangan hari raya (THR) dan gaji PNS sehingga menyebabkan terlambatnya pencairan restitusi pajak di Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN).

    Faktanya berita tersebut tidak benar, Direktur Jenderal Perbendaharaan Kementerian Keuangan Marwanto Harjowiryono mengungkapan bahwa pengelolaan kas negara selama ini dikelola secara terpusat melalui mekanisme treasury single account atau TSA. Dengan demikian, kewenangan pengelolaan kas negara dipastikan berjalan dengan baik. Bisnis.com, Kamis (13/6/2019).

    Link Counter :

    https://bisnis.tempo.co/read/1214543/kas-negara-disebut-kosong-gara-gara-thr-kemenkeu-klarifikasi/full&view=ok

    https://www.cnbcindonesia.com/news/20190615124915-4-78580/hoax-yang-serang-sri-mulyani-kas-negara-kosong-dan-jual-bali

    https://ekonomi.bisnis.com/read/20190613/9/933436/kas-negara-dikabarkan-kosong-karena-thr-ini-kata-kemenkeu

    Berita Terkait

    [HOAKS] Kota Sabang Diguncang Gempa, Ribuan Warga Sekarat

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pengajuan Pinjaman Online BNI Melalui TikTok

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Erupsi Gunung Merapi pada 18 April

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pemberian Giveaway Uang Puluhan Juta oleh Inul Daratista

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA