FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    03 06-2019

    2547

    [DISINFORMASI] Meminum Air Kemasan dari Kemasan Kaleng Harus Menggunakan Gelas

    Kategori Hoaks | mth

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Penjelasan :

    Beredar postingan di media sosial Facebook terkait minuman kaleng yang  terinfeksi urin tikus yang sudah mengering.

    Faktanya sampai saat ini masih banyak orang yang mempercayai begitu saja pesan tentang bahaya penyakit Leptospirosis yang menyebar lewat minuman kaleng, padahal pesan yang tidak seluruhnya benar itu sudah beredar sangat lama. DIkutip dari situs pusat informasi Leptospirosis .org pesan tersebut sudah tersebar pada tahun 2002. Dari informasi tersebut dibenarkan hanya sebelum meminum kaleng lebih baik kalengnya dicuci terlebih dahulu atau mengelapnya dengan tisu yang antiseptik.

    Link Counter :

    https://bontangpost.id/2018/03/11/33834/hoax-kebersihan-kaleng-minuman-dan-bahaya-leptospirosis/

    https://www.fimela.com/beauty-health/read/3723910/meninggal-karena-kaleng-soda-kena-kotoran-tikus-asli-atau-hoax

    http://www.leptospirosis.org/contaminated-food-and-drink/

    Berita Terkait

    [HOAKS] Kenang-kenangan dari Presiden Jokowi Jelang Habis Masa Jabatannya

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pungutan Biaya Lowongan Kerja Mengatasnamakan PLN

    Selengkapnya

    [HOAKS] Menteri Agama Larang Tarawih dan Tadarus Menggunakan Pengeras Suara

    Selengkapnya

    [HOAKS] Remaja di Kecamatan Jatinangor Tewas Akibat Perang Sarung

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA