FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    29 05-2019

    1467

    [HOAKS] Begal Berkeliaran di Kutai Barat

    Kategori Hoaks | mth

    KATEGORI: HOAKS

    Penjelasan :

    Telah beredar sebuah postingan di media sosial facebook yang memberikan informasi bahwa untuk masyarakat Kutai Barat (kubar) khususnya daerah Simpang Raya berwaspada saja karena ada begal/pencuri motor yang berkeliaran di daerah Simpang Raya.

    Faktanya Kapolres Kutai Kubar (Kubar) AKBP I Putu Yuni Setiawan melalui kepala bagian operasional polres Kompol Sarman di Sendawar Kamis mengatakan bahwa isu adanya begal yang berkeliaran di Kutai Barat tersebut tidak benar atau hoaks. Sarman juga mengatakan bahwa isu yang berhembus melalui media sosial itu hanya untuk menakut-nakuti masyarakat. Sarman juga meminta masyarakat untuk lapor ke polisi jika benar ada aksi kriminal termasuk begal. Daripada menyebarkan informasi melalui sosial media. Sarman juga menjelaskan bahwa anggotanya sudah mengecek ke lokasi-lokasi yang diklaim rawan begal namun tidak pernah ditemukan. Karena itu agar masyarakat tidak mudah percaya dengan isu-isu tersebut, namun tetap waspada.

    Link Counter:

    http://rri.co.id/samarinda/post/berita/670506/hukum_dan_kriminal/polisi_isu_begal_berkeliaran_di_kubar_hoax.html

    https://www.piah.com/beredar-viral-di-media-sosial-isu-begal-berkeliaran-di-kutai-barat-itu-hoax/

    Berita Terkait

    [HOAKS] Video Gunung Semeru Meletus pada Hari Raya Lebaran Ketiga hingga Telan Korban Jiwa

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pengambilan Bansos THR dengan KTP di ATM

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Tentara Merah Cina Berdatangan Setiap Jam ke Indonesia Mulai 1 April 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] Bank Indonesia Resmi Keluarkan Uang Rp1.0

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA