FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    17 07-2018

    2459

    Pengumuman Panitia Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama Kementerian Komunikasi dan Informatika

    Kategori Pengumuman | brs

    PENGUMUMAN  
    PANITIA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA DAN PRATAMA
    KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
    NOMOR :  18/PANSEL.KOMINFO/KP.03.01/07/2018
    TENTANG
    HASIL PENILAIAN PELAKSANAAN SELEKSI PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA

    Berdasarkan hasil penilaian seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Kementerian Komunikasi dan Informatika, berikut nama-nama peserta yang lulus (berdasarkan alphabet), yaitu:

    1. Calon Inspektur I

    1. Purwono Prihantoro Budi Trisnanto
    2. Syaharuddin
    3. Zulfriandi

    2. Calon Inspektur III

    1. Nizam
    2. Nusirwan
    3. Zulfriandi

    3. Calon Sekretaris Badan Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

    1. Haryati
    2. Noor Iza
    3. Nusirwan

    4. Calon Ketua Sekolah Tinggi Multi Media

    1. Noor Iza
    2. Parulian Sitompul
    3. Yayan Sakti Suryandaru

    5. Calon Sekretaris Dewan Pers

    1. Nizam
    2. Syaefudin
    3. Wanton Sidauruk

    Demikian disampaikan,  keputusan Panitia Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama Kementerian Komunikasi dan Informatika bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

     

    Jakarta, 17 Juli 2018

    Ketua Panitia,

     ttd 

    Sarwono Kusumaatmadja

    *) Unduh pengumuman  disini

    Berita Terkait

    Pengumuman Perpanjangan Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama 2024

    Selengkapnya

    Pengumuman Panitia Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Kementerian Komunikasi dan Informatika

    Selengkapnya

    Pengunduran Diri Pasca Pengumuman Hasil Akhir Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kementerian Komunikasi dan Informatika Tahun Anggaran 2023

    Selengkapnya

    Pengumuman Penetapan Kelulusan Peserta Pengganti Dari Peserta Lulus Yang Mengundurkan Diri Pada Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kementerian Komunikasi Dan Informatika Tahun Anggaran 2023

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA