FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    23 02-2021

    1614

    [DISINFORMASI] Video Detik-detik Banjir Bandang di Subang

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar di media sosial sebuah video detik-detik terjangan banjir bandang yang diklaim terjadi di Kabupaten Subang, Jawa Barat.

    Setelah ditelusuri, klaim video detik-detik banjir bandang di Subang adalah salah. Faktanya, video tersebut adalah terjangan banjir lahar dingin Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. Dilansir dari Kompas.com, ditemukan sebuah unggahan video yang merekam sebuah mobil hanyut saat terjadinya peristiwa aliran lahar dingin dari Gunung Semeru, Jawa Timur yang viral di media sosial Instagram yang diunggah pada 8 Februari 2021. Dalam keterangan video, disebutkan bahwa lahar dingin dari Semeru terjadi pada Senin, 8 Februari 2021 sekitar pukul 16.00 WIB dengan aliran lahar teramati menuju ke arah sungai Curah Kobokan.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter :

    -https://www.medcom.id/telusur/cek-fakta/wkBWaagK-cek-fakta-video-detik-detik-banjir-bandang-di-subang-ini-faktanya

    -https://www.kompas.com/tren/read/2021/02/09/110134965/video-viral-sebuah-mobil-terseret-lahar-dingin-semeru-ini-kronologinya?page=all

    -https://www.kompas.com/tren/read/2021/02/09/110134965/video-viral-sebuah-mobil-terseret-lahar-dingin-semeru-ini-kronologinya?page=all

    -https://www.youtube.com/watch?v=WXaQqw76VfM&ab_channel=TribunTimur

    Berita Terkait

    [HOAKS] Video Sekelompok Preman Mendatangi Masjid

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Motor Terendam Banjir di Provinsi DKI Jakarta

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Menteri Kesehatan Promosi Susu untuk Pengobatan Tulang dan Sendi

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Banjir Bandang Sedalam 10 Meter Lumpuhkan Ibu Kota

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA