FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    26 11-2020

    1612

    [HOAKS] Akun Facebook Mengatasnamakan Bupati Kampar

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar di media sosial Facebook sebuah akun yang mengatasnamakan Bupati Kampar, Catur Sugeng. Akun tersebut menampilkan foto profil Bupati Kampar yang menggunakan Pakaian Sipil Harian (PSH). 

    Kepala Dinas Kominfo Arizon, SE menegaskan bahwa akun tersebut akun palsu yang mengatasnamakan Bupati Kampar. Arizon meminta masyarakat agar berhati-hati dan jangan mudah percaya sehingga tidak ada masyarakat yang dirugikan. Arizon menghimbau agar masyarakat berhati-hati dalam menyikapi bentuk informasi khususnya di media sosial yang digunakan untuk tujuan lain, terutama dengan memanfaatkan jabatan selaku Bupati Kampar.

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter:

    https://kominfosandi.kamparkab.go.id/2020/11/25/beredar-akun-facebook-palsu-bupati-kampar-kominfo-himbau-jangan-mudah-percaya/

    https://sidaknews.com/detailpost/akun-facebook-palsu-bupati-kampar-beredar-kominfo-himbau-jangan-mudah-percaya

    Berita Terkait

    [HOAKS] Video Sebuah Terowongan Bawah Laut Mengalami Kebocoran

    Selengkapnya

    [HOAKS] Pengambilan Bansos THR dengan KTP di ATM

    Selengkapnya

    [HOAKS] Akun Facebook Mengatasnamakan Pj Gubernur NTB, Drs. H. Lalu Gita Ariadi, M.Si

    Selengkapnya

    [HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Kasat Reskrim Polresta Palu Minta Dibelikan Tiket Pesawat

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA